Gua Khoun Xe Laos,
gua ini adalah gua super besar dan panjang. terletak di negeri terpedas
di dunia yaitu Laos.gua ini terletak di daerah terpencil Laos tepatnya
di Khammoune Region gua ini dialiri oleh sungai Xe Bang Fai dengan Lebar
70 m dan debit rata-ratanya 600 m kubik per detik. Panjang gua ini
katanya 13.600 m dan itu sangat panjang. Tak terbayang berapa hari untuk
bisa menelusuri total panjang gua. Tinggi gua ini bisa mencapai 120m
dan itu sama dengan tinggi bangunan 30 lantai dan lebarnya 200m.
Kata Orang laos, gua ini adalah tempat bersemayam roh air dan gua. jadi mereka pada takut untuk berkunjung kesini. hal ini dipertegas dengan orang yang pertama kali menemukan gua ini. Bukan orang laos men tapi orang Perancis pada tahun 1904 dia adalah paul macey dengan rakit bambunya ia berhasil menemukan Gua ini tapi ia gak sendiri tapi ia datang bersama timnya sesama Pecinta Gua.
Kata Orang laos, gua ini adalah tempat bersemayam roh air dan gua. jadi mereka pada takut untuk berkunjung kesini. hal ini dipertegas dengan orang yang pertama kali menemukan gua ini. Bukan orang laos men tapi orang Perancis pada tahun 1904 dia adalah paul macey dengan rakit bambunya ia berhasil menemukan Gua ini tapi ia gak sendiri tapi ia datang bersama timnya sesama Pecinta Gua.
pada tahun 2006, gua ini berhasil dipetakan oleh Tim Pemetaan dari Amerika Utara yang dipimpin oleh John Pollack selama 8 hari katanya, mereka menghabiskan waktu untuk memetakan gua raksasa ini. dan pastinya menggunakan alat yang super canggih.
Pallawa UNPAD udah pernah kesini, tepatnya pada Bulan November 2011 dengan tim yang berjumlah 14 orang, mereka menelusuri gua ini dengan panjang 8 km. dan katanya mereka menghabiskan dana 168 juta.
saking terpencilnya kita harus berjalan kaki sejauh 6 km. mungkin tidak bisa dicapai oleh kendaraan bermotor. Hewan-hewan disini beragam terutama hewan sungai seperti ikan dan belut gua. disini juga Katanya terdapat laba-laba terbesar di dunia dia Bernama Heteropoda maxima dengan rentang kaki yang bisa mencapai 30cm
di dalam gua kita akan disuguhi keindahan bawah bumi. ornamen-ornamen gua yang besar seperti stalaktit dan stalakmit akan menyambut kita jika kita pergi ke Khoun XE . Semoga suatu saat Kita bisa menjelajah ke sana, menafakuri ciptaan Yang Maha Kuasa.
Info diterjemahkan dari http://www.wondermondo.com/Countries/As/Laos/Khammouane/KhounXe.htm dan Detik.com
Komentar
Posting Komentar